04 August, 2016

Harga dan Spesifikasi Oppo Find Piano R8113

Akhirnya Oppo meluncurkan produk smartphone yang disegmentasikan untuk pasar menengah kebawah. Gadget tersebut bernama Oppo Find Piano. Dengan harga relatif murah, maka tidak salah jika smartphone besutan Oppo ini menjadi pilihan tepat bagi anda yang memiliki kantong tipis tetapi menginginkan android smartphone yang mumpuni. Spesifikasi apa yang ditawarkan oleh Find Piano untuk bersaing merebut hati penggemar Android? mari kita simak lebih lanjut berikut ini

Oppo-Find-Piano.jpg
Oppo Find Piano
Dimulai dari sistem operasi, Oppo Find Piano membawa OS Android Jelly Bean v4.1 yang didukung prosesor Dual Core 1GHz. Meski dengan kapasitas RAM 512MB namun cukup mampu menjalankan fungsinya tanpa ada hambatan berarti. Sistem operasi ini membawa kenyamanan dan sangat mudah untuk dijalankan, selain itu fitur fitur menarik pun tersedia di dalamnya. Bagian lainnya masuk dalam kategori standar. Seperti layar seluas 4 inci dengan teknologi IPS, Kamera utama 5 megapixel dan memori internal sebesar 4GB. Beragam fitur menarik juga turut dijejalkan pada smartphone ini. Salah satunya Smart 2 SIM yang mendukung GSM dan WCDMA dual network standby, mendukung dua kartu online pada waktu yang sama.

Ponsel ini dilengkapi dengan kemampuan Face detection android smartphone ini akan memuaskan anda yang haus akan kepuasan berfoto-foto bersama teman, keluarga ataupun pacar anda. Urusan multimedia, Find Piano dilengkapi dengan DIRAC Tuning Master menggabungkan pengalaman terbaik untuk teknologi DIRAC HD Sound, mendukung musik loss-less seperti Flac, APE, dan lain-lain. Hal ini akan meningkatkan kinerja kualitas suara. Selain itu masih ada aplikasi NearMe yang memiliki fungsi mencari ponsel serta menyediakan Album dan Network Disc secara gratis. Banyak aplikasi yang menarik yang bisa Anda download dengan cepat dan aman.

Mengusung ukuran layar dengan luas 4 inci, Oppo Find Piano R8113 begitu nyaman digunakan. Apalagi ditambah dengan teknologi layar IPS LCD High Quality Screen yang tentunya akan menambah kenyamananmu dalam menatap layar cantik ini. Membawa resolusi sekitar 800x480 piksel, ponsel ini mampu memberikan kualitas layar yang jernih dan tampak cantik. Dengan kualitas layar yang baik maka tampilan visual yang dihasilkan pun akan lebih menarik, dengan begitu akan tambah betah dalam mengotak ngatik ponsel cantik ini.

Untuk dapur pacunya, Oppo Find Piano R8113 sendiri telah menyematkan prosessor dual core 1,0 GHz Cortex A9, yang mampu memberikan kinerja yang cukup gesit  sehingga mampu mendukung performanya dalam segala situasi. Ponsel cantik ini juga dibekali dengan Chipset Qualcoom, yang tentunya ponsel ini akan lebih cerdas dan handal. Untuk mendukung tampilan grafisnya, agar terlihat keren dan ciamik maka dukungan GPU Power VR SGX 531 sangat membantu. Dengan tampilan grafis yang lebih menarik maka permainan game pun akan terasa lebih seru dan menyenangkan. Hardware yang oke ini dipadukan dengan software yang juga oke yakni OS Android V4,1 Jelly Bean. Paduan antara software dan hardware yang berkualitas tentunya mampu menghasilkan kinerja yang optimal.
Oppo-Find-Piano-R8113.jpg
Oppo Find Piano R8113
Sementara itu untuk kapasitas penyimpanan yang tersedia, Oppo Find Piano R8113 menyediakan memori internal seluas 4GB, ditambah lagi dengan memori external hingga 32 GB. Kapasitas penyimpanan yang disediakan ini memang terbilang terbatas, begitu juga dengan kapasitas RAMnya yang hanya 512MB saja. Dengan kapasitas RAM yang kecil maka akan sulit untuk menjejalkan banyak aplikasi atau pun game yang sekarang ini relatif berukuran besar dan memerlukan  media penyimpanan yang lebih luas. Namun file file seperti foto, musik atau pun video masih tetap dapat tersimpan dengan baik.

Menyoal masalah kemampuan kamera, Oppo Find Piano R8113 telah dibekali dengan sistem dual kamera yang terletak pada sisi depan dan pada sisi belakang. Dengan adanya teknologi dual kamera ini  maka akan terasa sanagt mudah untuk mengabadikan segala momen spesialmu atau pun hanya sekedar selfie manja.Untuk kamera utamanya yang terletak pada sisi belakang maka sudah tersemat sensor kamera berkekuatan 5 megapiksel yang telah dilengkapi dengan beragam fitur seperti autofocus, touch focus, face detection dan lampu LED Flash serta geo tagging dan fitur fitur menari lainnya. Dengan adanya lampu LED Flas maka pengambilan gambar pada kondisi cahaya redup akan lebih mudah. Sementara itu untuk kamera depannya telah disediakan kamera beresolusi VGA sebagai kamera selfienya.

Oppo Find Piano R8113 juga dibekali dengan teknologi dual SIM GSM yang mampu memberikan kemudahan kepada pengguna dalam berkomunikasi. Kamu tak perlu ribet ribet lagi harus membawa du abuah ponsel kemana mana. Lebih praktis dengan menggunakan Oppo Find Piano R8113 saja. Untuk koneksi datanya maka kamu dapat memanfaatkan jaringan HSDPA dan HSUPA yang memiliki tingkat koneksi yang cukup baik jika digunakan untuk browsing dan aktifitas online apapun.  Bila kamu suka dengan situs facebook, twitter, youtube atau yang lainnya Oppo Find Piano R8113 telah menyediakan jaringan 3G guna aktifitas perjalanan dalam membuka situs kesukaan kamu semakin lincah dan juga cepat

Piranti wireles yang tersedia yaitu wifi 802.11 a/b/g/n dan wifi hotspot yang juga dapat membantumu untuk terkoneksi dengan dunia maya. Sangat menyenangkan! Ada juga GPS yang sudah menunjang A-GPS. Dengan GPS kamu bisa tahu titik lokasi dengan jitu. WiFi dan  hotspot dapat pula digunakan untuk sharing koneksi internet dengan piranti lain seperti laptop dan komputer PC.

Dilihat dari dimensinya ponsel ini cukup nyaman untuk di genggam. Membawa panjang body 123mm dengan lebar 63mm serta ketebalan 9,9 mm, ponsel ini begitu terlihat elegan dan cantik. Apalagi dengan bobotnya yang sangat ringan yakni hanya sekitar 128 gram saja, sangat enteng untuk dibawa kemana pun mengikuti seluruh aktivitas harianmu. Oppo Find Piano ini membawa kapasitas batterei yang cukup terbatas yakni hanya 1710mAh. Dengan kapasitasnya yang kecil, kemungkinan batterei akan lebih boros dan lebih cepat habis. Untuk itu kamu harus selalu menyediakan power bank sebagai penyedia energinya.

Oppo-Find-Piano-R8113.jpg
Oppo Find Piano R8113
Spesifikasi Oppo Find Piano R8113
  • Layar: 4 inch 800x480 IPS-LCD High Quality Screen
  • OS: Android OS 4.1 (Jelly Bean)
  • CPU: Dual Core 1.0GHz
  • GPU Power VR SGX 531
  • Chipset Qualcomm
  • ROM: 4GB, support MicroSD (TF) up to 32GB
  • RAM: 512MB
  • Kamera 5 MP (Belakang), 0.3 MP (Depan), LED
  • Dual SIM 
  • Data HSDPA 7,2 Mbps dan HSUPA 5,76 Mbps
  • Jaringan: GSM 900/1800/1900MHz: WCDMA:800/900/2100MHz
  • Wireles wifi 802.11 a/b/g/n, wifi hotspot, 
  • Video: mp4, 3gp, wmv, asf, avi, mkv, flv, mov
  • Audio: Dirac HD Sound, mp3, flac, ape, aac, ogg, wav, midi
  • Dimensi 123x63x9.9mm, 128.5g
  • Baterai 1710mAh
Harga Oppo Find Piano R8113

Sejatinya, smartphone ini memang ditujukan untuk pasar menengah kebawah. Harga Baru 2.000.000.00 sedangkan Untuk Harga Second Rp 1.500.000.00 yang ditawarkan pihak Oppo cukup sebanding dengan fitur yang ditawarkan. Bagi yang ingin memilikinya, sekarang Oppo Find Piano sudah tersedia di toko online Lazada.

Ponsel Oppo merupakan ponsel asal pabrikan China yang kualitasnya cukup teruji, sehingga tak heran jika berbagai macam produknya cukup diminati di pasaran. Ada berbagai produk Oppo yang di tawarkan dari harga yang tinggi hingga harga yang terjangkau semua tersedia. Ponsel Oppo juga memiliki desain yang cukup unik dan menarik sehingga siapapu pasti akan menyukainya.

Terimakasih semoga apa yang kami sampaikan dapat bermanfaat dan dapat dijadikan refernsi bagi kamu yang membutuhkan informasi tentang gadget terkini!

Akhirnya Oppo meluncurkan produk smartphone yang disegmentasikan untuk pasar menengah kebawah. Gadget tersebut bernama Oppo Find Piano. Dengan harga relatif murah, maka tidak salah jika smartphone besutan Oppo ini menjadi pilihan tepat bagi anda yang memiliki kantong tipis tetapi menginginkan android smartphone yang mumpuni. Spesifikasi apa yang ditawarkan oleh Find Piano untuk bersaing merebut hati penggemar Android? mari kita simak lebih lanjut berikut ini

Oppo-Find-Piano.jpg
Oppo Find Piano
Dimulai dari sistem operasi, Oppo Find Piano membawa OS Android Jelly Bean v4.1 yang didukung prosesor Dual Core 1GHz. Meski dengan kapasitas RAM 512MB namun cukup mampu menjalankan fungsinya tanpa ada hambatan berarti. Sistem operasi ini membawa kenyamanan dan sangat mudah untuk dijalankan, selain itu fitur fitur menarik pun tersedia di dalamnya. Bagian lainnya masuk dalam kategori standar. Seperti layar seluas 4 inci dengan teknologi IPS, Kamera utama 5 megapixel dan memori internal sebesar 4GB. Beragam fitur menarik juga turut dijejalkan pada smartphone ini. Salah satunya Smart 2 SIM yang mendukung GSM dan WCDMA dual network standby, mendukung dua kartu online pada waktu yang sama.

Ponsel ini dilengkapi dengan kemampuan Face detection android smartphone ini akan memuaskan anda yang haus akan kepuasan berfoto-foto bersama teman, keluarga ataupun pacar anda. Urusan multimedia, Find Piano dilengkapi dengan DIRAC Tuning Master menggabungkan pengalaman terbaik untuk teknologi DIRAC HD Sound, mendukung musik loss-less seperti Flac, APE, dan lain-lain. Hal ini akan meningkatkan kinerja kualitas suara. Selain itu masih ada aplikasi NearMe yang memiliki fungsi mencari ponsel serta menyediakan Album dan Network Disc secara gratis. Banyak aplikasi yang menarik yang bisa Anda download dengan cepat dan aman.

Mengusung ukuran layar dengan luas 4 inci, Oppo Find Piano R8113 begitu nyaman digunakan. Apalagi ditambah dengan teknologi layar IPS LCD High Quality Screen yang tentunya akan menambah kenyamananmu dalam menatap layar cantik ini. Membawa resolusi sekitar 800x480 piksel, ponsel ini mampu memberikan kualitas layar yang jernih dan tampak cantik. Dengan kualitas layar yang baik maka tampilan visual yang dihasilkan pun akan lebih menarik, dengan begitu akan tambah betah dalam mengotak ngatik ponsel cantik ini.

Untuk dapur pacunya, Oppo Find Piano R8113 sendiri telah menyematkan prosessor dual core 1,0 GHz Cortex A9, yang mampu memberikan kinerja yang cukup gesit  sehingga mampu mendukung performanya dalam segala situasi. Ponsel cantik ini juga dibekali dengan Chipset Qualcoom, yang tentunya ponsel ini akan lebih cerdas dan handal. Untuk mendukung tampilan grafisnya, agar terlihat keren dan ciamik maka dukungan GPU Power VR SGX 531 sangat membantu. Dengan tampilan grafis yang lebih menarik maka permainan game pun akan terasa lebih seru dan menyenangkan. Hardware yang oke ini dipadukan dengan software yang juga oke yakni OS Android V4,1 Jelly Bean. Paduan antara software dan hardware yang berkualitas tentunya mampu menghasilkan kinerja yang optimal.
Oppo-Find-Piano-R8113.jpg
Oppo Find Piano R8113
Sementara itu untuk kapasitas penyimpanan yang tersedia, Oppo Find Piano R8113 menyediakan memori internal seluas 4GB, ditambah lagi dengan memori external hingga 32 GB. Kapasitas penyimpanan yang disediakan ini memang terbilang terbatas, begitu juga dengan kapasitas RAMnya yang hanya 512MB saja. Dengan kapasitas RAM yang kecil maka akan sulit untuk menjejalkan banyak aplikasi atau pun game yang sekarang ini relatif berukuran besar dan memerlukan  media penyimpanan yang lebih luas. Namun file file seperti foto, musik atau pun video masih tetap dapat tersimpan dengan baik.

Menyoal masalah kemampuan kamera, Oppo Find Piano R8113 telah dibekali dengan sistem dual kamera yang terletak pada sisi depan dan pada sisi belakang. Dengan adanya teknologi dual kamera ini  maka akan terasa sanagt mudah untuk mengabadikan segala momen spesialmu atau pun hanya sekedar selfie manja.Untuk kamera utamanya yang terletak pada sisi belakang maka sudah tersemat sensor kamera berkekuatan 5 megapiksel yang telah dilengkapi dengan beragam fitur seperti autofocus, touch focus, face detection dan lampu LED Flash serta geo tagging dan fitur fitur menari lainnya. Dengan adanya lampu LED Flas maka pengambilan gambar pada kondisi cahaya redup akan lebih mudah. Sementara itu untuk kamera depannya telah disediakan kamera beresolusi VGA sebagai kamera selfienya.

Oppo Find Piano R8113 juga dibekali dengan teknologi dual SIM GSM yang mampu memberikan kemudahan kepada pengguna dalam berkomunikasi. Kamu tak perlu ribet ribet lagi harus membawa du abuah ponsel kemana mana. Lebih praktis dengan menggunakan Oppo Find Piano R8113 saja. Untuk koneksi datanya maka kamu dapat memanfaatkan jaringan HSDPA dan HSUPA yang memiliki tingkat koneksi yang cukup baik jika digunakan untuk browsing dan aktifitas online apapun.  Bila kamu suka dengan situs facebook, twitter, youtube atau yang lainnya Oppo Find Piano R8113 telah menyediakan jaringan 3G guna aktifitas perjalanan dalam membuka situs kesukaan kamu semakin lincah dan juga cepat

Piranti wireles yang tersedia yaitu wifi 802.11 a/b/g/n dan wifi hotspot yang juga dapat membantumu untuk terkoneksi dengan dunia maya. Sangat menyenangkan! Ada juga GPS yang sudah menunjang A-GPS. Dengan GPS kamu bisa tahu titik lokasi dengan jitu. WiFi dan  hotspot dapat pula digunakan untuk sharing koneksi internet dengan piranti lain seperti laptop dan komputer PC.

Dilihat dari dimensinya ponsel ini cukup nyaman untuk di genggam. Membawa panjang body 123mm dengan lebar 63mm serta ketebalan 9,9 mm, ponsel ini begitu terlihat elegan dan cantik. Apalagi dengan bobotnya yang sangat ringan yakni hanya sekitar 128 gram saja, sangat enteng untuk dibawa kemana pun mengikuti seluruh aktivitas harianmu. Oppo Find Piano ini membawa kapasitas batterei yang cukup terbatas yakni hanya 1710mAh. Dengan kapasitasnya yang kecil, kemungkinan batterei akan lebih boros dan lebih cepat habis. Untuk itu kamu harus selalu menyediakan power bank sebagai penyedia energinya.

Oppo-Find-Piano-R8113.jpg
Oppo Find Piano R8113
Spesifikasi Oppo Find Piano R8113
  • Layar: 4 inch 800x480 IPS-LCD High Quality Screen
  • OS: Android OS 4.1 (Jelly Bean)
  • CPU: Dual Core 1.0GHz
  • GPU Power VR SGX 531
  • Chipset Qualcomm
  • ROM: 4GB, support MicroSD (TF) up to 32GB
  • RAM: 512MB
  • Kamera 5 MP (Belakang), 0.3 MP (Depan), LED
  • Dual SIM 
  • Data HSDPA 7,2 Mbps dan HSUPA 5,76 Mbps
  • Jaringan: GSM 900/1800/1900MHz: WCDMA:800/900/2100MHz
  • Wireles wifi 802.11 a/b/g/n, wifi hotspot, 
  • Video: mp4, 3gp, wmv, asf, avi, mkv, flv, mov
  • Audio: Dirac HD Sound, mp3, flac, ape, aac, ogg, wav, midi
  • Dimensi 123x63x9.9mm, 128.5g
  • Baterai 1710mAh
Harga Oppo Find Piano R8113

Sejatinya, smartphone ini memang ditujukan untuk pasar menengah kebawah. Harga Baru 2.000.000.00 sedangkan Untuk Harga Second Rp 1.500.000.00 yang ditawarkan pihak Oppo cukup sebanding dengan fitur yang ditawarkan. Bagi yang ingin memilikinya, sekarang Oppo Find Piano sudah tersedia di toko online Lazada.

Ponsel Oppo merupakan ponsel asal pabrikan China yang kualitasnya cukup teruji, sehingga tak heran jika berbagai macam produknya cukup diminati di pasaran. Ada berbagai produk Oppo yang di tawarkan dari harga yang tinggi hingga harga yang terjangkau semua tersedia. Ponsel Oppo juga memiliki desain yang cukup unik dan menarik sehingga siapapu pasti akan menyukainya.

Terimakasih semoga apa yang kami sampaikan dapat bermanfaat dan dapat dijadikan refernsi bagi kamu yang membutuhkan informasi tentang gadget terkini!

Harga dan Spesifikasi Oppo Find Piano R8113